Sabtu malam, menemani siKurus bertemu dengan calon pembeli kopi di suatu cafe murah-tapi-puas. Memesan makan malam dan segelas teh hangat. Seseorang datang, manis, setengah ragu menghampiri, tampak canggung dan tersenyum. Kopi diberikan plus resep enak sang penjual kopi, siKurus. Nona manis adalah mahasiswi arsitektur di Universitas Parahyangan. Obrolan ga jauh-jauh seputar dunia arsitektur, dan kenangan-kenangan sikurus ketika kuliah disana yang cuman numpang ospek. Lalu kemudian seseorang datang menyusul, temannya nona manis, bergabung mengobrol bersama. Memperhatikan bagaimana mereka saling berinteraksi, sesekali bermain dengan iphone dan mengobrol diantara mereka. Malu-malu, tampak saling menyukai. Selama 4 jam. Ditempat biasa. Mengobrol biasa. Tiba-tiba merasa tua. Hahhaa.. ntah bagaimana nona manis dan temannya membuat saya merasa tua. Damn :P
kopi, obrolan, dan tua
Diposting oleh
Anita Yuliana
on Minggu, 06 Februari 2011
Label:
curhat colongan
1 komentar:
Artikelnya Mantap Mantap
Mau Gak Kamu Nulis / Mengelola Blogku ?
Http://journalistblog.co.cc Atau http://notes-of-life.co.cc
Kamu Juga Dapat merubah Tema blogku Sesuai Selera kamu
kalo mau hubungi saya lewat e-mail nurulimam17@gmail.com
Posting Komentar